Friday, July 3, 2009

PENGOBATAN RADANG USUS BUNTU, DISENTRI, BERAK DARAH

Gendola merupakan tanaman obat yang berkhasiat dan bermanfaat sebagai obat tradisional yang mudah kita ramu sendiri. Berikut penjelasan singkat tentang tanaman dan pemakaiannya sebagai obat tradisional. Dan saya harap Anda paham dengan uraian berikut.

Penyakit Yang Dapat Diobati :
  • Radang usus buntu
  • Disentri
  • Berak darah
  • Influenza
  • Sembelit
  • Radang kandung kencing,
  • Borok
  • Bisul
  • Abses
  • Campak (measles)
  • Cacar air
  • Pegal linu
  • Reumatik
  • Radang selaput mata
Pemanfaatan :BAGIAN YANG DIPAKAI: Seluruh tanaman.

KEGUNAAN:
Seluruh tanaman:
  • Radang usus buntu (appendicitis), disentri, berak darah.
  • Radang kandung kencing, kencing sedikit dan sakit(anyang-anyangan).
  • Influenza.
  • Sembelit.
  • Borok, bisul dan abses.
Bunga:
  • Campak (measles),
  • cacar air (varicella).
  • Puting susu pecah-pecah.
Akar :
  • Pegal linu,
  • rematik.
Buah :
Radang selaput mata (conjungtivitis).
PEMAKAIAN:
Untuk minum: Seluruh tanaman sebanyak 15-30 g, atau30 g akar, direbus.
CARA PEMAKAIAN:
  1. Radang usus, buntu:Seluruh tanaman gendola sebanyak 60-70 gram dicuci bersih,potong-potong, Ialu direbus dengan air bersih secukupnya sampaibahan terendam seluruhnya. Setelah airnya sisa setengah, angkatdan dinginkan, Ialu diminum.
  2. Influenza:15 g daun segar dicuci Ialu direbus dengan 2 gelas air bersih sampaitersisa 1 gelas. Setelah dingin disaring, tambahkan sedikit garamdan diaduk sampai larut. Minum.
  3. Sembelit: Daun segar dimasak, makan.
  4. Kencing sedikit :70 gram daun segar dicuci bersih, rebus dengan air secukupnya.Setelah dingin diminum seperti air teh.
  5. Berak darah:25 gram tanaman gendola, 35 gram kapulaga dan seekor ayambetina tua yang telah dibuang kepala, kaki dan jeroannya, dimasakdengan air secukupnya.
  6. Dada terasa panas dan sesak:70 gram gendola segar direbus dengan air secukupnya sampaikental. Campur dengan arak, minum.

Sekian semoga bermanfaat dan penyakit kerabat anda sembuh, dapatkanlah manfaat dan khasiat obat tradisional dari tanaman obat Gendola dengan mudah bila anda berinisiatif untuk menanam sendiri di rumah anda, bisa anda tanam di depan rumah atau di kebun belakang.

No comments:

Post a Comment