Sunday, April 27, 2014

MENGATASI BAU KAKI DENGAN ALAMI



bedahpenyakit akan memberikan tips menghilangkan bau kaki dengan bahan alami. 

Berikut cara-caranya:MENGATASI BAU KAKI DENGAN ALAMI


  • Ambil 9 helai daun sirih tua
  • Siapkan garam dua sendok makan
  • Rebus air 380 sebanyak 1 liter, (satu botol aqua)
  • Masukan daun sirih tadi kedalam air yang dipanaskan.
  • Setelah mendidih, angkat, lalu masukan garam sebanyak dua sendok makan tadi, aduk sampai merata, silakan campurkan air sampai suhunya hangat dan kaki anda dapat berendam di dalamnya,
  • Basuhlah dan bersihkan telapak kaki sampai mata kaki anda secara merata selama 15 menit,
  • Seteleah selesai keringkan dengan handuk.
  • Lakukan ini secara teratur selama 1 minggu, saya jamin bau kaki anda akan hilang.

No comments:

Post a Comment